
Royal kepada istri, tak pelak kekayaan Witan Sulaeman jadi sorotan. Intip sumber kekayaan Witan berikut ini.
1. Gaji sebagai pesepak bola
Witan Sulaeman mendapat penghasilan dari profesinya sebagai pesepak bola Indonesia. Pemain berusia 22 tahun itu disebut memiliki nilai pasar sebesar Rp4,35 miliar. Ia bisa memperoleh pendapatan dari klub maupun timnas, mengingat dirinya menjadi salah satu pemain andalan Shin Tae-yong.
2. Brand Ambassador
Sumber penghasilan Witan selanjutnya dari kontribusinya sebagai brandambassador produk. Beberapa tahun terakhir, Witan dipercaya menjadi BA salah satu merek minuman isotonik.
3. Endorse
Ayah satu anak tersebut juga mendapat penghasilan dari endorse. Sebagai saah satu pilar timnas, tak heran bila Witan diajak kerjasama untuk produk tertentu.