Dikabarkan Pisah Rumah, Ini Daftar Gurita Bisnis Milik Ruben Onsu dan Sarwendah

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50 WIB
Dikabarkan Pisah Rumah, Ini Daftar Gurita Bisnis Milik Ruben Onsu dan Sarwendah
Penampakan Rumah Baru Sarwendah (YouTube/The Onsu Family)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Bensueger

Bensueger merupakan brand minuman dengan beragam rasa seperti es kopi pandan, es coklat mint, nastar, kasuke, dan lain sebagainya.

5. Bensu Drink

Bensu Drink hadir di sejumlah outlet, salah satunya seperti Geprek Bensu. Bensu Drink sendiri menawarkan empat varian rasa seperti rasa leci, rasa jambu, apel, dan mangga.

6. Media Onsu Perkasa (MOP Channel)

Tak hanya dalam food and beverages, Ruben Onsu juga mempunyai bisnis di dalam media digital yaitu YouTube.

MOP Channel sendiri mempunyai konsep dalam One Stop Entertainment. MOP Channel sendiri menghadirkan berbagai program seperti Kakak Beradik Podcast, MOP Music, The Onsu, Cuap Cuap, Podcast Pak Gun, Kenta Manis Channel (Kenta Yamaguchi, Dapur Bunda Sarwendah, dan program lainnya.

7. Sarwendah Juice

Memiliki konsep minuman sehat, istri Ruben Onsu juga mempelopori produk Sarwendah Juice. Produk ini merupakan produk herbal dan natural untuk diet tanpa pengawet. Sarwendah mendirikan bisnisnya ini sejak tahun 2016.

Baca Juga: Ekspresi Kalem Sarwendah Bareng Mobil Hitam Misterius, Harganya Bisa untuk Borong Avanza

8. Resep Sarwendah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI