Netizen Bandingkan Ambu Anne Mantan Istri Dedi Mulyadi dengan Mulan Jameela, Disebut Mirip Sama-sama Cantik

Andi Ahmad S Suara.Com
Minggu, 28 April 2024 | 16:38 WIB
Netizen Bandingkan Ambu Anne Mantan Istri Dedi Mulyadi dengan Mulan Jameela, Disebut Mirip Sama-sama Cantik
Ambu Anne Mantan Istri Dedi Mulyadi dengan Mulan Jameela [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Masyaallah mbu meni cantik seneng liat mbu teh apalagi sekarang mah aura nya lebih keluar keliatan bahagianya sehat teras kanggo mbu sareung keluarga," tulis netizen.

"Masya Allah tabarakallah.. asa mirip teh @mulanjameela1 ambuuu @anneratna82," tulis netizen.

Mengenal Sekilas Anne Ratna Mustika

Mantan istri Dedi Mulyadi Anne Ratna Mustika [Instagram]
Mantan istri Dedi Mulyadi Anne Ratna Mustika [Instagram]

Hj. Anne Ratna Mustika, atau akrab disapa Ambu Anne lahir 28 Januari 1982. Dia adalah Bupati Purwakarta periode 2018-2023.

Dia adalah bupati wanita pertama Kabupaten Purwakarta. Pada kontestasi pemilihan bupati dan wakil bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika berpasangan dengan H. Aming sebagai Wakil Bupati Purwakarta.

Ambu Anne yang juga mantan istri dari Dedi Mulyadi ini, mempunyai semangat melanjutkan Purwakarta agar lebih istimewa lagi.

Slogan Melanjutkan Purwakarta Istimewa ini adalah sebuah impelementasi meneruskan kebijakan bupati terdahulu.

Ambu Anne dulunya adalah seorang Mojang Kabupaten Purwakarta tahun 2001 dan mewakili Kabupaten Purwakarta di Pasanggiri Mojang Jajaka Jawa Barat 2001.

Mengenal Sekilas Mulan Jameela

Baca Juga: Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar, Makin Santer Gabung?

Mulan Jameela [Instagram]
Mulan Jameela [Instagram]

Mulan Jameela lahir 23 Agustus 1979 adalah seorang penyanyi, aktris, dan politikus berkebangsaan Indonesia.
Sepanjang kariernya di industri musik, ia telah merilis lima album solo serta lagu-lagu hit seperti "Makhluk Tuhan Paling Sexy", "Wonder Woman", "Sakit Bukan Main", "Cinta Mati 2", "Cinta Mati 3", dan "Abracadabra".

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI