Ia menegaskan bahwa kejadian tersebut tidak memotivasi apapun. Menurutnya insiden tersebut hanya bagian dari proses dan perjalanannya sebagai pelatih.
"Bukan motivasi. Semuanya adalah proses. Saya selalu bekerja keras untuk melakukan yang terbaik untuk apa yang telah saya lakukan. Saya tidak akan meninggalkan penyesalan," ujar Shin Tae-yong, dilansir dari Sportnews Nate.