Adu Karier Prananda Surya Paloh VS Didit Prabowo, Orang Tua Sesama Ketua Parpol, Siapa Lebih Kaya?

Rifan Aditya Suara.Com
Senin, 22 April 2024 | 15:01 WIB
Adu Karier Prananda Surya Paloh VS Didit Prabowo, Orang Tua Sesama Ketua Parpol, Siapa Lebih Kaya?
Adu Karier Prananda Surya Paloh Vs Didit Prabowo (Kolase Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Berdasarkan LHKPN terakhir yang dilaporkannya pada tahun 2022 silam, total harta kekayaan Nanda tercatat memiliki total Rp25,9 miliar. Berikut merupakan rincian harta kekayaannya:  

• Harta berupa aset tanah dan bangunan di Cianjur sebesar Rp5,16 miliar 

• Harta berupa surat berharga sebesar Rp14,88 miliar 

• Harta berupa kas dan setara kas sebesr Rp12,19 miliar 

Meskipun tercatat mempunyai harta puluhan miliar, putra tunggal Surya Paloh ini juga memiliki hutang yang cukup besar senilai Rp6,34 miliar. Itu artinya, Nanda menguasai harta kekayaan bersih senilai Rp25,9 miliar. Menariknya, Nanda juga tercatat tidak memiliki harta berupa alat transportasi seperti mobil ataupun mesin. 

Sebagai anak satu-satunya, Nanda digadang-gadangkan akan mewarisi seluruh harta kekayaan Surya Paloh yang bernilai triliunan. Sampai saat ini, Surya Paloh tercatat memiliki harta hingga senilai Rp8 triliun. 

Itulah adu karier Prananda Surya Paloh Vs Didit Prabowo. Semoga informasi ini bermanfaat!

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

Baca Juga: Rumahnya Kebanting Milik Andika Perkasa, Ahmad Syaikhu Memang Ketum Partai Termiskin di Indonesia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI