Superga dan Viktor&Rolf Rilis Koleksil Haute Couture: Desain Timeless dengan Estetika Avant-Garde

Dinda Rachmawati Suara.Com
Sabtu, 20 April 2024 | 13:48 WIB
Superga dan Viktor&Rolf Rilis Koleksil Haute Couture: Desain Timeless dengan Estetika Avant-Garde
Superga dan Viktor&Rolf Merilis Koleksi Haute Couture (Dok. Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sneaker platform high-top 2708 dengan tinggi 4 sentimeter ini, dilengkapi bagian atas dengan lubang tali bordir dan tali satin. Detail adibusana yang menonjol adalah mawar satin buatan tangan, bersama dengan patch silikon Viktor&Rolf di sampingnya. Pada bagian tumit sol vulkanisir terdapat tempelan karet berlogo Viktor&Rolf.

“Jika sebelumnya koleksi haute couture terkesan berat, SupergaXViktor& Rolf bereksperiman menghadirkan sentuhan tersebut dengan ringan namun tetap stylish. Koleksi ini bisa memperindah keseluruhan look monochorome yang kian popular di kalangan gen z pecinta minimalis saat ini. Selain itu, koleksi ini juga cocok digunakan untuk melengkapi outlook smart business attire atau smart casual,“ tutup Sara. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI