"Mau nengok anak di Newcastle, Inggris," kata Atalia Praratya kala itu.
Diketahui, Atalia Praratya sempat menyayangkan Zara yang mengumbar keputusannya untuk lepas hijab di media sosial. Ia pun meminta doa dan menyebut sang putri sedang mencari jati diri.