Maudy Ayunda Bingung Suaminya Makin Terlihat Seperti Oppa Korea Meski Telah 2 Tahun Tinggal di Indonesia

Selasa, 16 April 2024 | 14:16 WIB
Maudy Ayunda Bingung Suaminya Makin Terlihat Seperti Oppa Korea Meski Telah 2 Tahun Tinggal di Indonesia
Liburan Maudy Ayunda dan Jesse Choi di Italia (Instagram/@maudyayunda)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jesse Choi diketahui memiliki darah Korea Selatan dan Amerika Serikat. Dia lahir di Korea Selatan, namun tumbuh besar di Amerika Serikat bersama kedua orang tuanya. Dia bertemu dengan Maudy Ayunda pertama kali saat keduanya sama-sama sedang kuliah di Universitas Stanford, Amerika Serikat. Keduanya bahkan dikabarkan lulus bersama.

Jesse Choi kemudian pindah ke Jakarta sejak Februari 2022. Maudy Ayunda mulanya menutupi hubungannya dengan Jesse Choi selama mereka pacaran. Acara pernikahan mereka yang dilaksanakan pada Mei 2022 lalu juga digelar secara tertutup.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI