Selain itu, Israel juga diketahui memiliki 1.300 tank serta kendaraan lapis baja lain. Jangan lupakan juga jika mereka memiliki 345 jet tempur, drone, persenjataan artileri, dan kapal selam canggih.
Meski secara tertulis Iran lebih unggul dari Israel, jangan lupa bahwa mereka mendapatkan sokongan yang kuat dari Amerika Serikat.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri