Adu Pendidikan Otto Hasibuan vs Hotman Paris: Pernah Berseteru, Kini Akur demi Bela Prabowo-Gibran

Jum'at, 29 Maret 2024 | 15:48 WIB
Adu Pendidikan Otto Hasibuan vs Hotman Paris: Pernah Berseteru, Kini Akur demi Bela Prabowo-Gibran
Sejumlah pengacara kondang seperti Yusril Ihza Mahendra, OC Kaligis, Otto Hasibuan, dan Hotman Paris yang menjadi lawyer pendukung Prabowo-Gibran. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pengacara kelahiran 20 Oktober 1959 itu mengambil jurusan S1 Ilmu Hukum di Universitas Katolik Parahyangan dan dinyatakan lulus sebagai Sarjana Hukum pada tahun 1981.

Hotman lalu melanjutkan pendidikan pascasarjana di bidang Ilmu Hukum di University of Technology Sydney (UTS) Australia dan menyelesaikan studinya pada periode 1990-1991. Namun selain di UTS Australia, Hotman juga meraih gelar masternya dari Universitas Gadjah Mada Yogyakarta pada tahun 2005-2006.

Setelahnya Hotman melanjutkan studi ke jenjang doktoral, lebih tepatnya di bidang hukum internasional, di Universitas Padjajaran. Hotman menempuh pendidikan pada tahun 2007-2010 dan dinyatakan lulus dengan predikat cumlaude.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI