Mode Kalem Nikita Willy Hadapi Keusilan Baby Izz di Dapur: Lirikan Mata Gak Bisa Bohong

Husna Rahmayunita Suara.Com
Jum'at, 29 Maret 2024 | 14:14 WIB
Mode Kalem Nikita Willy Hadapi Keusilan Baby Izz di Dapur: Lirikan Mata Gak Bisa Bohong
Nikita Willy dan Baby Izz (Instagram/nikitawillyofficial94)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Bedaa kalo gue yang ngomong 40 rumah kanan kiri depan belakang pada denger," kata netizen. "Kita cuma beda Nikita, dia Nikita Willy, aku Nikita Mirzani. Seperti itulah kira-kira," sahut netizen.

"Gue juga istighfar kalau anak gini ya wak, tapi beda nada serta oktav, bonys mata mau loncat...," imbuh netizen lainnya. "Lirikan mata Nikita pertama kali ga bisa bohong," tulis netizen.

Gaya parenting Nikita Willy sering jadi bahasan lantaran dianggap berbeda dengan ibu-ibu Indonesia pada umumnya.

Nikita Willy memiliki prinsip tersendiri dalam mengasuh anak. Dia menyebut gaya parenting yang diterapkannya adalah You Only Live Once (YOLO) Mother, yang mana tak mau memaksakan apa yang kata orang harus dilakukan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI