Tentu saja, meski mengenakan batik, Annisa Pohan tetap percaya diri dengan barang branded miliknya. Hal ini seolah bertolak belakang dengan tujuannya hadir ke acara tersebut, yakni untuk mengapresiasi seniman dan para desainer nusantara yang telah menciptakan karyanya.
"Kegiatan ini bertujuan untuk mengoptimalkan potensi yang dimiliki oleh pelaku UMKM di mana 70% pelaku UMKM adalah perempuan," tulisnya dalam keterangan.