Ini Cara Hitung Pajak THR, Berapa Besaran Potongan PPh21? Cek Simulasinya di Sini!

Rabu, 27 Maret 2024 | 17:37 WIB
Ini Cara Hitung Pajak THR, Berapa Besaran Potongan PPh21? Cek Simulasinya di Sini!
Ini Cara Hitung Pajak THR, Berapa Besaran Potongan PPh21? Cek Simulasinya di Sini! (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Penghasilan perbulan = Rp4.5 juta per bulan

Penghasilan pertahun = Rp4.5 juta x 12 bulan= Rp54 juta

Penghasilan pertahun – PTKP= Rp54 juta – Rp54 juta= 0

Berdasarkan penghitungan tersebut, penghasilan orang pribadi yang gaji Rp4.5 juta tidak mempunyai PPh terutang, dengan demikian Ia tidak perlu bayar pajak.

Demikian informasi mengenai cara hitung pajak THR, berapa besaran potongan pph21 serta rumus/besaran dan simulasinya. Semoga bermanfaat!

Kontributor : Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI