Namun membuat konten dengan tujuan edukasi ini, Fahmi tetap mendapat bantahan netizen yang mengatakan jika minyak dalam gorengan membuat rasa makanan tersebut lebih enak. Tak ayal, ia menyarankan netizen untuk meminum hasil pengeringan tersebut.
"Yang bilang enaknya di minyaknya, ini bisa diminum sambil makan bakwan," pungkasnya.