Jadi Tokoh Nasional, IPK Kahiyang Ayu Kalah dari Selvi Ananda dan Erina Gudono?

Farah Nabilla Suara.Com
Jum'at, 22 Maret 2024 | 17:48 WIB
Jadi Tokoh Nasional, IPK Kahiyang Ayu Kalah dari Selvi Ananda dan Erina Gudono?
Kolase Kahiyang - Erina - Selvi (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia mengambil jurusan akutansi dan memperoleh gelar Sarjana Ekonomi usai lulus.

IPK Erina Gudono: Anak Profesor

Penampilan Erina Gudono di Wisuda Adik (Instagram @erinagudono)
Penampilan Erina Gudono di Wisuda Adik (Instagram @erinagudono)

Sebagai putri dari seorang Guru Besar, tentu Erina Gudono menunjukkan prestasi kala kuliah.

Erina merupakan putri dari sosok Profesor Gudono, Guru Besar Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) Universitas Gadjah Mada (UGM).

Erina juga berkuliah di kampus ayahnya dan mengambil jurusan Manajemen Keuangan. Ia lulus dengan IPK 3,75 sehingga menjadi yang tertinggi di antara Kahiyang dan Selvi Ananda.

Tak cukup di S1, Erina juga melanjutkan studinya di Columbia University hingga menyabet gelar Master of Public Administration

Kontributor : Armand Ilham

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI