5. Turtleneck dan long outer

Tambahkan blaxer panjang atau long outer pada turtleneck untuk memberikan kesan formal pada penampilan. Pilihlah outer dengan warna senada dan tidak bertabrakan dengan turtleneck. Contohnya seperti Kim Seon Ho yang mengenakan kaus turtleneck warna navy dan outer warna senada.