Philo Paz Armand diketahui pernah berpacaran dengan Azizah Salsha sebelum ramai dibicarakan publik soal pernikahannya.
Jennifer Jill lantas menyentil para mantan kekasih Philo Paz Armand, yang dilihatnya merasa bangga karena sempat dipacari anaknya.
"Gue, ya, biar mereka tahu, jadi jangan merasa bangga," sindir dia. "Anak gue itu kayak piala bergilir. Bukan perempuan digilirin, anak gue digilir sama mereka. Jadi, dia digilir," tambahnya.