Segini Biaya Les Renang Baby Azura, Atta Halilintar Wajib Kerja Keras

Rabu, 06 Maret 2024 | 18:30 WIB
Segini Biaya Les Renang Baby Azura, Atta Halilintar Wajib Kerja Keras
Azura Humaira Nur Atta (Instagram/@aurelie.hermansyah)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melalui unggahan TikTok Aurel Hermansyah, diketahui bila coach yang mengajari Azura berenang berasal dari Aquababies Indonesia, yang merupakan tempat les ataupun kursus renang untuk anak-anak, terutama bayi usia 0-3 tahun.

Kursus renang ini menyediakan beberapa program, dilansir dari laman resmi Aquababies Indonesia. Meliputi Bali - Existing Student, Bali - New Student, Jakarta/Surabaya - Existing Student, dan Jakarta/Surabaya - New Student.

Untuk Azura sendiri tentu mengambil program khusus wilayah Jakarta yang biayanya untuk siswa baru Rp3.250.000. Sementara itu, untuk murid lama biayanya berkisar Rp2.950.000 hingga Rp11.800.000. Fantastis bukan?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI