Sosok Gus Samsudin santer menjadi sorotan belakangan ini setelah ia ditahan buntut dari kasus video aliran sesat yang memperbolehkan untuk bertukar pasangan.
Pesulap merah yang diketahui pernah bermasalah dengan Gus Samsudin pun memberikan sindiran.
Sindiran tersebut dilontarkan oleh pesulap merah dalam unggan melalui akun Instagramnya yang diketahui bernama @marcelradhival1.
Dalam video yang diunggah, tampak Gus Samsudin mengenakan peci berwarna putih dan baju tahanan.
Gus Samsudin tampak berjalan dengan tangan terborgol dan dikawal oleh petugas Polda Jawa Timur. Dalam caption unggahannya, pesulap merah menyebut bahwa Gus Samsudin sudah mengenakan baju baru meskipun belum lebaran.
"Padahal baru mau masuk RAMADHAN, belum lebaran eh dia udah pake baju baru duluan," tulisnya.
Tak hanya itu, Pesulap Merah juga menyinggung soal kesabaran yang membawa berkah dan dusta yang membawa petaka.
Lantas, seperti apakah beda kekayaan Gus Samsudin dan Pesulap Merah? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Kekayaan Gus Samsudin
Baca Juga: Sosok Dede Rohana Putra Crazy Rich Cilegon di Mata Publik, Pantas Jadi Calon Wali Kota Cilegon?
Gus Samsudin menjadi sosok yang kontroversial dan kerap menjadi atensi masyarakat. Tak diketahui pasti berapa harta kekayaan dari Gus Samsudin, tetapi ia memiliki beberapa sumber kekayaan.