Dilihat dari YouTube yang membagikan ulang Instagram Story itu, sandal pemberian Denny Caknan sekilas mirip dengan yang dipakai Happy Asmara saat kondangan. Namun belum diketahui pasti kebenarannya.
Di sisi lain, tidak sedikit netizen yang menilai Happy Asmara hanya ingin menghargai pemberian orang jika benar memakai sandal dari Denny Caknan. Mereka pun mengaku kerap melakukan hal serupa.