Adu Kekayaan Moeldoko vs AHY: Eks Panglima vs Mayor, Ternyata Cuma Punya Mobil Ini

Ruth Meliana Suara.Com
Kamis, 22 Februari 2024 | 17:01 WIB
Adu Kekayaan Moeldoko vs AHY: Eks Panglima vs Mayor, Ternyata Cuma Punya Mobil Ini
Kolase Moeldoko dan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). [Istimewa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mayoritas puluhan miliar Rupiah tersebut diperoleh dari harta kekayaan berjenis tanah dan bangunan senilai Rp 33.431.000.000. 

Sama seperti AHY, Moeldoko setia dengan satu pilihan kendaraan yakni mobil Toyota Camry 2.5L Hybrid AT Tahun 2012 dengan harga Rp 200.000.000.

Sosok pria kepercayaan Jokowi ini juga mengantongi harta bergerak berjumlah Rp 204.000.000, kas dan setara kas dengan jumlah Rp 6.694.614.631 dan harta lainnya dengan jumlah 5.607.500.000. 

Moeldoko bebas dari utang sehingga harta kekayaannya tak mengalami kekurangan.

Kontributor : Armand Ilham

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI