"Kan emang rumahnya gitu," tutur Jennifer Jill lagi.
Sementara itu, Jennifer Jill memang diketahui memiliki rumah yang sangat luas dan mewah. Dia sampai harus membayar tagihan listrik ratusan juta untuk rumah tersebut. Tapi sekarang dia berusaha mengurangi penggunaan listrik hingga bisa menurunkan tagihan per bulan menjadi sekitar Rp30-an juta.