Segudang Sumber Kekayaan Raffi Ahmad, Kini Dituding Terlibat Pencucian Uang

Sabtu, 03 Februari 2024 | 12:41 WIB
Segudang Sumber Kekayaan Raffi Ahmad, Kini Dituding Terlibat Pencucian Uang
Potret Raffi Ahmad (instagram/@raffinagita1717)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. RANS Music

Mulanya, konten musik di YouTube RANS Entertainment diunggah melalui kanal YouTube RANS Entertainment.

Namun, pada tahun 2019, Raffi Ahmad membangun label tersebut sendiri bernama RANS Music dan mengunggah konten-konten musik di sana.

3. PowerRANSgers

PowerRanSger adalah channel YouTube yang khusus menayangkan kegiatan crew RANS Entertainment.

Adapun konten-konten yang ditayangkan adalah berupa kegiatan keseharian dan karier di RANS Entertainment.

4. RANS Cilegon FC dan RANS PIK Basketball

RANS Cilegon FC dan RANS PIK Basketball merupakan dua klub olahraga di cabang sepak bola dan basket yang dinaungi oleh RANS Entertainment.

5. RANS E-Sport

Baca Juga: Raffi Ahmad Dituding Kaya Karena Pencucian Uang, Kalau Nagita Slavina dari Mana Sumber Kekayaannya?

Sebagai sebuah perusahan digital, RANS Entertainment juga membangun cabang E-Sport untuk beberapa game seperti Free Fire, Call of Duty Games, dan Mobile Legends.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI