Kemudian, per tahunnya Ria Ricis diestimasikan bisa meraup cuan senilai 444.300 hingga 7.100.000 US Dollar atau setara Rp70 miliar hingga Rp111 milar.
Penghasilan YouTube Kemal Palevi
![Pemain film Cinta Subuh ditemui di Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan pada Sabtu (14/5/2022) [Suara.com/Rena Pangesti]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/05/15/43649-kemal-palevi.jpg)
Kemal Palevi pertama kali membuat akun YouTube pada 2012, 4 tahun lebih awal dibanding Ria Ricis.
Kanal YouTube-nya pun kini sudah semakin berkembang dan telah memiliki 1,22 juta subscriber.
Mengutip dari laman id.youtubers.me, Kemal Palevi memiliki penghasilan 289 ribu US Dollar atau setara Rp4,5 miliar per tahun.
Jika hendak dibandingkan dengan Ria Ricis, maka penghasilan Kemal Palevi berada jauh di bawah ibu satu anak tersebut.