Pola Asuh Sus Rini Dikomentari Organisasi Perempuan, Adab Rayyanza ke Ameena Jadi Panutan

Senin, 29 Januari 2024 | 20:01 WIB
Pola Asuh Sus Rini Dikomentari Organisasi Perempuan, Adab Rayyanza ke Ameena Jadi Panutan
Sus Rini dan Rayyanza atau Cipung. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Akun Rifka Annisa menyebut bahwa tindakan Sus Rini membuat Rayyanza juga paham bahwa orang lain memiliki hak untuk menentukan tidakan pada tubuhnya.

"Pelajaran kayak gitu bakal berguna banget biar anak dalam ngejalanin relasi sama orang lain, relasi yang didasari dengan kesepakatan (conset), relasi yang setara tanpa kekerasan," tambahnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI