Suara.com - Belum lama ini, Nafa Urbach secara terang-terangan mengaku akan mendukung Ganjar Pranowo jika Anies Baswedan tidak lolos ke putaran kedua. Namun, pernyataan Nafa Urbach ini menuai kontra, salah satunya dari artis Nikita Mirzani.
Hubungan Nikita Mirzani dan Nafa Urbach sendiri memang dikabarkan kurang baik. Hal ini lantaran Nikita Mirzani diduga sebagai orang ketiga dalam hubungan Nafa Urbach dan mantan suaminya, Zack Lee.
Sementara saat ini, Nikita Mirzani tampak menyoroti video Nafa Urbach yang terang-terangan mendukung Ganjar Pranowo jika Anies Baswedan tidak terpilih. Dalam video tersebut, Nikita Mirzani tampak menuliskan komentarnya serta menyinggung masalah E-KTP.
"E-ktp gimana? Hadeuuhh" tulis Nikita Mirzani dalam kolom komentar video Nafa Urbach.
Sebab hal ini membuat Nikita Mirzani dan Nafa Urbach menjadi sorotan. Hal ini juga membuat keduanya dibandingkan, mulai dari pendidikan, hingga kekayaan yang dimiliki Nikita Mirzani dan Nafa Urbach.
Lantas bagaimana beda kekayaan yang dimiliki keduanya? Intip sumber kekayaan yang dimiliki Nikita Mirzani dan Nafa Urbach berikut.
Sumber kekayaan Nikita Mirzani
1. Tampil di televisi
Nikita Mirzani mendapat penghasilan dari tampil di televisi. Ia seringkali kerap diundang ke berbagai acara di beberapa stasiun televisi di Indonesia.
Baca Juga: Disindir Nikita Mirzani Karena Pilih Ganjar Kalau Anies Kalah, Begini Riwayat Pendidikan Nafa Urbach
2. Sinetron dan film