Chat Pertama Gus Sunny kepada Ning Chasna Terkuak, Cuma Dibalas Begini

Husna Rahmayunita Suara.Com
Minggu, 21 Januari 2024 | 11:43 WIB
Chat Pertama Gus Sunny kepada Ning Chasna Terkuak, Cuma Dibalas Begini
Gus Sunny (Tiktok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Nggih sinten nggih? (Siapa ya?). Aku masih sopan banget," kata dia mengungkap responnya saat pertama kali di-chat Gus Sunny

Singkat cerita, keduanya saling suka. Ning Chasna mengaku setelah berbalas chat, dia dan Gus Sunny langsung ngobrol lewat sambungan telepon.

"Terus anehnya, hari pertama kenal langsung call," pungkas penghafal Alquran tersebut.

Seperti diketahui, pernikahan Ning Chasna dan Gus Sunny jadi sorotan karena mempelai putri dianggap masih di bawah umur. Ning Chasna menikah saat usianya 18 tahun, lebih muda 6 tahun dari Gus Sunny.

Ning Chasna ialah putri pertama dari pasangan H.M. Abdurrohman Al Kautsar (Gus Kautsar) dengan Ning Jazilah Annahdliyah (Ning Jazil). Sedangkan Gus Sunny ialah putra KH Fahim Rouyani (Gus Fahim). Gus Kautsar dan Gus Fahim merupakan saudara sepupu yang sama mengasuh Pondok Pesantren Al Falah, Ploso, Kediri, Jawa Timur.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI