Apa Pekerjaan Calon Suami Putri DA? Bikin Heboh Kasih Uang Panai Rp2 Miliar

Nur Khotimah Suara.Com
Sabtu, 20 Januari 2024 | 11:17 WIB
Apa Pekerjaan Calon Suami Putri DA? Bikin Heboh Kasih Uang Panai Rp2 Miliar
Putri Isnari alias Putri DA dan calon suami, Abdul Azis. (Instagram/puzis73)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Putri menyampaikan, ini mohon maaf, hanya uang yang akan diberikan ke Putri sejumlah permintaan dua miliar," ujar pria dalam video yang dibagikan akun rumpii_asiik pada Sabtu (20/1/2024).

"Mudah-mudahan, ini saya sampaikan ini bukan berarti gengsi atau takabur, tidak. Tapi ini wujudan dari anak-anak. Saya akan wujudkan apa pun dan bagaimana pun supaya anak saya keduanya akan bahagia. Semoga harapan kita bersama anak-anak ini selalu bahagia," lanjutnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI