Rekam Jejak Pendidikan Abu Bakar Ba'asyir, Eks Napi Teroris Resmi Dukung Anies-Cak Imin?

Ruth Meliana Suara.Com
Kamis, 18 Januari 2024 | 12:19 WIB
Rekam Jejak Pendidikan Abu Bakar Ba'asyir, Eks Napi Teroris Resmi Dukung Anies-Cak Imin?
Terpidana kasus terorisme, Abu Bakar Ba'asyir meninggalkan ruang pengadilan usai menjalani sidang PK di Pengadilan Negeri Cilacap, Jateng, Selasa (12/1) [Antara/Idhad Zakaria].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Abu Bakar akhirnya turut terbukti bersalah atas konspirasi di balik Bom Bali 2002 dan diadili pada 3 Maret 2005.

Tak cukup di situ, pada 16 Juni 2011, Abu Bakar juga dinilai terlibat dalam pendanaan latihan teroris di Aceh dan mendukung terorisme di Indonesia.

Abu Bakar kini resmi keluar dari tanahan Lapas Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat pada 8 Januari 2021.

Kontributor : Armand Ilham

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI