Curhatan Tukang Masak Ganjar Makanan Harus Lolos Uji Formalin, Warganet Bandingkan dengan Jokowi

Kamis, 11 Januari 2024 | 06:50 WIB
Curhatan Tukang Masak Ganjar Makanan Harus Lolos Uji Formalin, Warganet Bandingkan dengan Jokowi
Calon Presiden (Capres) nomor urut tiga, Ganjar Pranowo saat menghadiri perayaan HUT ke-51 PDIP di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta, Rabu (10/1/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jadi inget Pak Jokowi dateng ke Lampung mampir di rumah makan dadakan tanpa ada persiapan tapi beliau tetap makan," imbuh warganet lain. 

"Ternyata Pak Ganjar ga sesimple yang saya kira, tetap tidak ada yan bisa kalahkan kesederhanaan Pak Jokowi," tulis warganet di kolom komentar. 

"Kayaknya emang prosedurnya begitu sih ya," timpal lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI