5 Rekomendasi Brand Fashion untuk Tampil Kece di 2024

M Nurhadi Suara.Com
Rabu, 10 Januari 2024 | 15:08 WIB
5 Rekomendasi Brand Fashion untuk Tampil Kece di 2024
Ilustrasi [Envato]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Giordano

Giordano merupakan salah satu merek fashion yang cukup terkenal di Indonesia. Berawal dari Hongkong, kini gerai-gerai Giordano telah tersebar di berbagai negara, termasuk Indonesia. 

Outlet-outlet Giordano dapat dengan mudah ditemui di mal-mal besar di seluruh penjuru nusantara.

Seiring berjalannya waktu, brand Giordano terus mempertahankan kualitas mereka hingga dikenal sebagai salah satu merek rekomendasi. 

Keunikan Giordano terletak pada kualitas bahan yang digunakan dan desain produknya. Koleksi-koleksi Giordano memberikan pengalaman pengguna dengan sensasi kesejukan saat dikenakan, sementara desainnya yang minimalis tetapi unik menambah kesan santai dan mewah bagi para pengguna.

Tidak hanya untuk pria, brand yang berawal memulai bisnisnya di Hongkong ini juga memiliki produk yang khusus didesain untuk perempuan dan anak-anak.

Giordano Ladies dan Giordano Junior juga memiliki kualitas yang mantap. Dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan wanita dan anak, Giordano ingin menghadirkan desain mewah namun tetap dengan sentuhan minimalis.

Khusus Giordano Ladies, Giordano menghadirkan pilihan yang sesuai dengan selera serta kebutuhan konsumen wanita, Giordano Ladies menghadirkan koleksi pakaian dan aksesori dengan desain yang mengikuti tren terkini.

Terbaru, Giordano Ladies mengeluarkan koleksi fall winter yang terinspirasi dari Zen Garden yang khas Jepang, Giordano Ladies menghadirkan produk berkualitas dengan pola-pola detail dan bentuk-bentuk unik seni yang tak terbatas.

Baca Juga: BRI Ingatkan Nasabah Waspada Modus Kejahatan di ATM, Ini Daftarnya

Dapatkan diskon 10% untuk pengguna Debit BRI dan Kartu Kredit BRI dengan minimum transaksi Rp500.000 untuk Giordano, Giordano Junior dan Rp2.000.000 untuk Giordano Ladies berlaku hingga 30 September 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI