Kendati demikian, pihak Dublin Airport membenarkan bahwa unit Vista Coffee masih menggunakan produk dari Starbucks sampai merek baru menempati unit itu.
"Sampai saat itu tiba, operator baru (yang menggunakan produk Starbucks) akan menjalankan kafe tersebut sebagai Vista, memastikan pelanggan mendapatkan perbaikannya," lanjut mereka.
Menerima klarifikasi tersebut, banyak netizen pun menilai Vista Coffee tetap saja merupakan Starbucks karena masih menjual produk dari gerai kopi berlogo hijau-putih itu. Bagaimana menurut Anda?