Luna Maya Cuek Jadi Sorotan karena Wajahnya Cemong, Malah Tunjukkan Cara Dirinya Pakai Sunblock

Dinda Rachmawati Suara.Com
Rabu, 10 Januari 2024 | 07:40 WIB
Luna Maya Cuek Jadi Sorotan karena Wajahnya Cemong, Malah Tunjukkan Cara Dirinya Pakai Sunblock
Potret Luna Maya Pakai Sunblock Tebal (Instagram/@lunamaya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Video ini lantad menjadi viral hingga telah dilihat 1,2 juta kali dan megundang netizen untuk berkomentar kembali.

"Pake sih sunscreen cm gak setebal isi kantong kak luna jugak," ungkap @farxxxx.

"Cuma luna yang masih terlihat cantik musti cemong wajahnya," ucap @julxxxx.

"Mo cemong kaya apapun tetep luna maya yang paling kece, bjir ga tuh bahagia sll moon," kata @lulxxxx.

"Kulitnya sehat bgt yaa kenceng," tambah @illuxxxx.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI