Alam Ganjar Perlu Tahu, Eca Aura Diminta Ayahnya Cari Suami Kriteria Begini

Husna Rahmayunita Suara.Com
Selasa, 09 Januari 2024 | 20:53 WIB
Alam Ganjar Perlu Tahu, Eca Aura Diminta Ayahnya Cari Suami Kriteria Begini
Alam Ganjar dan Eca Aura (Kolase jatengprov, Instagram/elsaajapasal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Eca Aura dan Alam Ganjar (tiktok)
Eca Aura dan Alam Ganjar (tiktok)

Lebih lanjut, Eca Aura pun mengungkap kriteria calon suami idamannya. Dia menyebutkan laki-laki itu harus satu keyakinan dengannya, sayang orangtua, humoris dan mau bekerja.

"Pertama agamanya sama, terus habis itu sayang orangtua. Sayang orangtuaku sama sayang orangtuanya. Kan mencerminkan dong. Kalau dia sayang orangtuanya, biasanya dia bisa sayang orangtuaku. Aku suka sama cowok yang humoris, terus mau kerja. Kalau misalkan parent-nya kaya tapi dia nggak mau kerja ya sama aja," pungkasnya.

Kedekatan Eca Aura dan Alam Ganjar

Eca Aura digosipkan menjalin hubungan spesial dengan anak capres Ganjar Pranowo, Alam Ganjar sejak keduanya tepergok beberapa kali menghadiri acara yang sama.

Keduanya diketahui sama-sama berstatus single. Alam Ganjar belum lama ini kedapatan bertemu BA e-Sports tersebut di Yogyakarta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI