Harga Outfit Ganjar Pranowo Saat Debat Capres Capai Rp 1,2 Juta, Jaket Bomber Jadi Incaran Warganet

Senin, 08 Januari 2024 | 09:11 WIB
Harga Outfit Ganjar Pranowo Saat Debat Capres Capai Rp 1,2 Juta, Jaket Bomber Jadi Incaran Warganet
Capres nomor urut tiga, Ganjar Pranowo memberikan pemaparan saat Debat Capres Ketiga di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (7/1/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Boleh pesan jaketnya?" tanya warganet @lastxxxxx.

"Mau yang polosan ada nggk," kata akun @xionxxxxx.

"Jual dong, pengen beli we," pinta warganet @m.fikrxxxxx.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI