Dikutip dari Net Worth Spot, Andre Taulany diperkirakan mempunyai kekayaan sebesar USD7,73 juta atau setara dengan Rp119,8 miliar.
Bahkan kekayaannya diduga bisa lebih banyak dari itu, yakni mencapai USD10,83 juta alias sekitar Rp167,9 miliar, jika mempertimbangkan berbagai sumber pendapatan Andre yang lain di luar kanal YouTube-nya.
Diketahui Andre hingga kini masih aktif membintangi sejumlah program televisi. Iabjuga masih melakoni beberapa bisnis seperti di bidang media digital dan kuliner.k
Dikutip dari Social Blade, Andre diperkirakan meraup antara Rp141 juta sampai Rp2 miliar per bulan hanya dari kanal YouTube-nya. Andre menerima endorse di Instagram-nya.