"Ngalami, tapi pada akhirnya setelah lama menikah itu bukan lagi bicara 'I Love You', lebih ke 'I'm taking care of you', lebih ke menjaga," tambah Andre Taulany.
Sebagai informasi, Andre Taulany menikah dengan Rien Wartia Trigina pada 17 Desember 2005 silam. Dari pernikahan tersebut, mereka dikaruniai tiga orang anak yakni dua laki-laki dan satu perempuan.