Kritik-kritik Rizal Ramli terhadap pemerintah Indonesia pun kerap kali menuai kontroversi di publik, termasuk dirinya yang mengomentari soal proyek 35.000 watt gagasan Jusuf Kalla (JK) yang saat itu masih menjabat sebagai Wakil Presiden. Ia pun menganggap proyek tersebut terlalu ambisius hingga membuat kabinet Jokowi - JK sempat goyah.
Namun kini, ekonom sekaligus kritikus Indonesia tersebut telah kembali ke pangkuan-Nya. Selamat jalan, Pak Rizal Ramli.
Kontributor : Dea Nabila