Karier Mentereng Istri Komika Bintang Emon, Ternyata Dosen di Universitas Ternama

Selasa, 02 Januari 2024 | 15:11 WIB
Karier Mentereng Istri Komika Bintang Emon, Ternyata Dosen di Universitas Ternama
istri Bintang Emon, Alca Octaviani (YouTube/Arief Muhammad)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Usai menyelesaikan S2 dan keluar dari perusahaan Arief Muhammad, Alca kini menjadi dosen di Binus University. Alca menjadi dosen sejak tahun 2023 untuk mata kuliah enterpreneurship.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI