Pratama Arhan Dapat Kado Jam Tangan Mahal dari Azizah Salsha, Harganya Hampir Rp1 Miliar

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Sabtu, 23 Desember 2023 | 18:17 WIB
Pratama Arhan Dapat Kado Jam Tangan Mahal dari Azizah Salsha, Harganya Hampir Rp1 Miliar
Pratama Arhan dan Azizah Salsha. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelah meniup lilin, Pratama Arhan tampak membuka bungkus kadonya. Setelahnya, ia nampak kaget campur senang melihat isi kado tersebut. Bahkan tangannya sampai gemetaran.

Diketahui bahwa Pratama Arhan mendapat kado jam tangan mewah. Dari video eksklusif yang dibagikan ulang oleh sejumlah akun TikTok, jam tangan tersebut merupakan keluaran merek Patek Philippe.

Diperkirakan jam tangan tersebut dibanderol hampir Rp1 miliar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI