5 Koleksi Tas Mewah Shafa Harris yang Harganya Puluhan Juta: Dulu Labrak Jennifer Dunn, Kini Ayahnya Dipanggil KPK

Dinda Rachmawati Suara.Com
Sabtu, 23 Desember 2023 | 12:23 WIB
5 Koleksi Tas Mewah Shafa Harris yang Harganya Puluhan Juta: Dulu Labrak Jennifer Dunn, Kini Ayahnya Dipanggil KPK
Foto Shafa Harris dengan rambut merah (Instagram/@shafaharris)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Tas backpack Chanel

Bepergian ke sebuah toko buku dengan pakaian santai berupa atasan hitam dan celana kargo, Shafa Harris kembali memamerkan tas mahalnya dari brand asal Prancis Chanel. Ini adalah Chanel Black Lambskin Leather Small Gabrielle Backpack yang harganya 2460 USD atau Rp38 jutaan menurut situs The Luxury Closet.

5. Tas Lady Dior MM

Kali ini, tampil serba putih dengan kemeja dan celana oversized saat ke sebuah mall, Shafa Harris tampak menenteng sebuah tas cantik dari Dior yang merupakan tipe limited series, Lady Dior MM. Menurut situs Jolie Closet, tas ini dijual dengan harga 3700 Euro atau Rp63 jutaan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI