Oke F. Supit datang mendekati Rae Sita dan nekat melamarnya meski belum selesai kuliah. Mereka kemudian menikah dan dikaruniai tiga orang anak.
Jennifer Jill adalah anak pertama Rae Sita dan Oke F. Supit. Sementara dua adiknya diketahui bernama Georgiana Grae Supit dan Ravelra Ruth Supit.
Sekarang Rae Sita telah tutup usia. Bintang film "Cintaku di Kampus Biru" itu menghembuskan napas terakhir pada 20 Mei 2015 akibat penyakit kanker rahim yang dideritanya.
Demikian sedikit ulasan tentang sosok orang tua Jennifer Jill yang ternyata bukan orang sembarangan. Semoga bermanfaat!