Cak Imin Sindir Dompet Warga Bekasi Kempis Tak Seperti Malnya yang Megah: ke Mal, Muter Doang!

Dinda Rachmawati Suara.Com
Rabu, 20 Desember 2023 | 14:04 WIB
Cak Imin Sindir Dompet Warga Bekasi Kempis Tak Seperti Malnya yang Megah: ke Mal, Muter Doang!
Cawapres nomor urut 2, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin. [Suara.com/Rakha]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dompet kempes yang penting pas ada uang, uang nya bersih," ucap @faizxxxxx.

Fungsi Mal Selain Sebagai Tempat Belanja

Meskipun namanya pusat perbelanjaan, sebenarnya fungsi mal bukan hanya sebagai tempat belanja saja lho.

Ya, saat ini masyarakat juga menjadikan mall sebagai tempat refreshing bersama keluarga ataupun teman, tempat kehidupan publik dan menjadi wadah interaksi sosial.

Jadi, tak ada salahnya bepergian bersama keluarga ke mall tanpa berbelanja. Bahkan hal ini bisa menjadi salah satu bonding antara orangtua dan anak. 

Bahkan, Centers for Disease Control and Prevention (CDC) sempat menyarankan orang-orang, termasuk orang berusia lanjut, untuk sering pergi ke mall—bukan untuk belanja, tapi untuk berjalan kaki di sana karena punya manfaat kesehatan lho. 

Terlebih saat ini banyak mall juga sudah disiapkan berbagai fasilitas, mulai dari kursi untuk istirahat, toilet atau wastafel yang bebas dipakai, bahkan kotak P3K serta perlengkapan medis dasar baik di dalam kantor manajemen mall maupun tiap tenant-nya.

Sebagian besar mall punya lahan berjalan yang mendatar dan gak terlalu curam yang bagus untuk pejalan kaki pemula. Bahkan beberapa mall masih menyediakan banyak tangga sebagai opsi yang lebih sehat.

Baca Juga: Cak Imin Ungkap Kekhawatirannya Sebelum JK Deklarasi Dukung AMIN

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI