"Cincinnya, aduh, diamond-nya gede banget ini, 15 karat. Berapa duit ya, 15 karat? Wah, Rp2 M kali itu," tebak Jedar.
"Ini ngarang-ngarang dia (Jessica Iskandar)" timpal Olla Ramlan.
Sementara untuk sepatu, Olla mengiyakan bahwa harganya sekitar Rp15 juta dan tas Rp80 jutaan.
Di akhir video, Jessica Iskandar menaksir total harga outfit sekali jalan Olla Ramlan, yaitu mencapai Rp3,5 miliar.
"Kita totalin mami Olla sekali jalan itu Rp3,5 M," kata Jedar yang membuat Olla Ramlan terkekeh.