
Jessi Putri memiliki OOTD yang selalu mencuri perhatian. Kali ini, ia memadankan cardigan model crop warna biru yang dipadankan dengan celana jeans.
4. Mencintai rambut panjangnya

Dalam unggahannya di Instagram, Jessi Putri rupanya konsisten dengan model rambut panjang. Rambutnya yang hitam tergerai memang membuat parasnya semakin cantik dan khas Indonesia banget, ya.
5. Baru saja menjadi seorang sarjana

Jessi Putri baru saja diwisuda pada 2 Desember 2023 lalu. Kelulusan sang adik disambut bahagia oleh Jefri Nichol, lantaran Jessi merupakan sarjana pertama di keluarga.