Viral SD di Sidoarjo Berlakukan Tidur Siang untuk Siswa, Apa Manfaatnya?

Jum'at, 01 Desember 2023 | 18:13 WIB
Viral SD di Sidoarjo Berlakukan Tidur Siang untuk Siswa, Apa Manfaatnya?
Ilustrasi anak SD pulang sekolah. (pixabay.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Merujuk dari laman St. Louis Children's Hospital anak yang tidur siang setiap hari cenderung tidak mudah tersinggung dibandingkan dengan yang tidak tidur siang.

Maka dari itu, tidur siang bisa menjaga dan memperbaiki suasana hatinya. Lantaran tidur bisa membuat rasa lelah anak terobati.

3. Mendukung proses belajar

Merujuk pada penelitian di University of Massachusetts menemukan fakta bahwa tidur siang secara teratur membuat anak lebih fokus dan memiliki daya ingat yang lebih baik.

Peneletian itu mengatakan anak mampu mengingat 10% lebih banyak setelah tidur siang daripada sebelumnya. Maka dari itu, hal ini mendukung mereka dalam proses belajar.

4. Tidur malam lebih mudah dan nyenyak

Jika tidak tidur siang biasanya anak akan terlalu lelah. Hal ini pun menjadi masalah karena anak akan sulit tidur di malam hari.

Biasanya, rasa lelah yang berlebihan juga membuat anak tidur malam lebih cepat. Bila ini terjadi anak bisa terbangun pada dini hari atau tak sempat makan malam.

Baca Juga: Profil dan Biodata Galih Sulistyaningra, Guru SD Lulusan London Viral Kenalkan Anak-anak Berbagai Jenis Kekerasan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI