![Gen Halilintar [Instagram/@genhalilintar]](https://media.suara.com/pictures/original/2023/06/29/18340-gen-halilintar-instagramatgenhalilintar.jpg)
Salah satu sumber kekayaan Gen Halilintar tentunya berasal dari YouTube. Pasalnya, akun YouTube Gen Halilintar sudah memiliki 18,1 juta subscriber dengan total 1000 video yang diunggah.
5. Endorsement

Selain beberapa usaha di atas, Gen Halilintar menghasilkan cuan lewat job endorsement. Akun Instagram @/genhalilintar sendiri sudah memiliki 5,8 juta pengikut.
6. Musik
![Gen Halilintar. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/original/2023/11/22/84313-gen-halilintar.jpg)
Gen Halilintar sudah merilis beberapa lagu yang cukup sukses di pasaran. Ada 11 lagu yang sudah diproduksi sejak 2015-2019. Dari lagu-lagu yang dirilis, tentunya ada royalti yang menambah kekayaan Gen Halilintar.
7. Buku

Selain meliris beberapa lagu yang akhirnya populer, Gen Halilintar juga menerbitkan beberapa buku best seller, di antaranya adalah My Family My Team (2015), Kesebelasan Gen Halilintar: Uzbekistan Negara Sahabat (2011), dan Halilintar The Father (2020).