Sebelumnya, Kiky Saputri diserang oleh sejumlah orang diduga pendukung Ganjar Pranowo di platform X (dulu Twitter) imbas keluhan soal roasting yang dipotong saat tayang di acara Lapor Pak.
Bahkan, tak sedikit pula yang menyinggung fisik atau body shamming terhadap Kiky Saputri.
Kiky Saputri pun masih rajin membalas komentar-komentar pedas orang-orang yang diduga pendukung Ganjar Pranowo. Sang komika sama sekali tidak sakit hati dengan perkataan mereka.