
Pemilik nama lengkap Afifah Riyad Seah Rikas merupakan salah satu konten kreator cantik kelahiran 24 Mei 2001. Saat ini ia menginjak usia 22 tahun, Afifah sudah dikaruniai putri cantik.
Pertama kali ia dikenal publik karena sering mengunggah vlog melalui channel YouTubenya yang bernama Anak BuSuzan. Bersama adik kandungnya Caldi Sylla, keduanya membagikan keseharian mereka.
Keduanya berhasil menggaet ketegangan masyarakat berkat fisik yang mereka miliki jauh berbeda meskipun mereka merupakan saudara kandung. Perbedaan keduanya datang dari sang ayah yang merupakan keturunan Afrika - Arab.
Saat ini, Kanal Anak BuSuzan kini menghimpun sebanyak 791 ribu pelanggan. Setelah terkenal lewat YouTube, Afifah pun merambah ke dunia hibuean Tanah Air dengan terjun sebagai pemeran sinetron dan FTV.
Biodata Afifah Riyad
![Afifah Riyad [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/original/2023/10/23/25141-afifah-riyad.jpg)
Nama Lengkap: Afifah Riyad Seah Rikas
Nama Panggilan: Afifah
Nama panggung: Afifah Riyad
Tempat tanggal lahir: Jakarta, 9 April 2001