Gelang dan Cincin Emas Berjejer di Tangan, Total Harga Perhiasan Syahrini Ternyata Sampai Miliaran

Selasa, 17 Oktober 2023 | 12:03 WIB
Gelang dan Cincin Emas Berjejer di Tangan, Total Harga Perhiasan Syahrini Ternyata Sampai Miliaran
Syahrini. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada unggahan lainnya, Syahrini tampak menggunakan gelang berwarna silver. Gelang miliknya ini merupakan Vancleef & alpels Perlée clovers bracelet, rhodium plated 18K white gold, round diamonds, small model; diamond quality DEF, IF to VVS. Harga gelang ini diketahui sekitar USD 29.700 atau setara dengan Rp 466,2 juta.

5. Gelang wearing Vancleef & Alpels Perlée Diamonds

Gelang lain yang dimiliki oleh Syahrini yakni Vancleef & alpels Perlée diamonds bracelet, 3 rows, rhodium plated 18K white gold, round diamonds, small model; diamond quality DEF, IF to VVS. Harga gelang miliknya ini sekitar USD 46.600 atau sekitar Rp 731,6 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI